Fans Jepang memilih Levi sebagai karakter anime paling populer sepanjang masa. Selain itu, Levi juga merupakan karakter anime terpopuler kedua di MyAnimeList.
Levi adalah prajurit dan kapten terkuat dari kelompok Scouting Legion. Dia paling terkenal karena pertarungannya dengan Beast Titan yang sangatlah Epic.
Baca Juga: The Misfit of Demon King Academy Season 2 Pamerkan Trailer Perdana
Levi sendiri tidaklah memiliki tinggi badan yang tinggi yang sangat disadarinya. Dia memiliki mata yang ramping dan selalu terlihat dalam pakaian formal saat dia tidak bertugas.
Dia ikut serta dalam kejahatan di kota bawah tanah sampai dia direkrut oleh Erwin, Komandan semua prajurit.
Jadi, itulah 11 tokoh anime paling populer sepanjang masa di Jepang yang dipilih para warganet Jepang.
Artikel Terkait
Rilis Trailer Baru, BLEACH: Thousand-Year Blood War Arc Pamerkan Kekuatan dari Orihime
Versi Anime Mashle Rilis Trailer Perdana! Dikonfirmasi Digarap oleh Studio dibalik Sword Art Online
Game Visual Novel Atri My Dear Moments Dapatkan Adaptasi Anime
Adaptasi Anime dari Arknights Resmi Ungkap Jadwal Tayang Serta Rilis Visual Teaser Baru!
Segera Tayang, Spy x Family Season 2 Rilis Poster Anya dan Becky yang Menggemaskan!