Diorama.id - NetEase yang populer dengan Onmyoji dan Identity V, dikabarkan akan merilis game balap mobile dengan nama Ace Racer.
Setelah dirilis di China tahun lalu, early access dari game balap mobil tersebut akhirnya mendapatkan early access di Filipina dan kedepannya sepertinya akan mendapatkan perilisan globalnya.
Ace Racer menghadirkan sebuah game dengan tema balap mobil dimana pemain bisa bertanding dengan pemain lain secara real time dengan menggunakan mobil dari berbagai manufaktur asli sampai fiksi yang didesain untuk estetik futuristik dengan kustomisasi penuh untuk para pemainnya.
Baca Juga: Game Mobile Final Fantasy VII: The First Soldier Hadirkan Beragam Item Baru Dengan Tema FF7 Remake
Dari segi Gameplay, Ace Racer memfokuskan pada 2 hal yaitu Adrenalin dan Kecepatan, Jika kalian pernah memainkan game balap mobil seperti Mario Kart ataupun Chocobo Racing, kalian pasti familiar dengan game Ace Racer.
Setiap mobil yang digunakan memiliki beragam kemampuan seperti melakukan flash melalui tembok, berubah selama berkendara, hingga melakukan drift dengan kecepatan tinggi.
Beragam mode seperti ranked dan unranked juga bisa dimainkan untuk pemain yang baru bermain.

Artikel Terkait
Game Mobile Managemen Pembangunan Simulasi Kota Tiongkok, The Immortal Mayor Bisa Dimainkan!
Game Mobile Adaptasi Anime Full Metal Alchemist Square Enix Tunjukan 4 Karakter Populer dari Anime/Manga itu
Game Mobile NFT Blockchain terbaru Netmarble Golden Bros Tunjukan Trailer Terbarunya!
Game Mobile Terbaru NetEase Vikingards Perbolehkanmu Menjadi Viking buka Masa Pre-registrasi!
Game Mobile Superheroes DC Worlds Collide Buka Masa Beta di Indonesia!
Sebuah Game Mobile Warcraft Ternyata Tengah Dikembangkan oleh Blizzard
Game Mobile Disgaea RPG adakan Crossover Menarik Dengan Re:Zero Hadirkan Emilia, Rem dan Ram!
Sambut Perilisan, Game Mobile Jujutsu Kaisen Phantom Parade Perkenalkan 3 Original Karakter
Chlea Adventure Story Menjadi Game Mobile Adventure RPG yang Dikembangkan oleh Developer Asal Indonesia!
Game Mobile Final Fantasy VII: The First Soldier Hadirkan Beragam Item Baru Dengan Tema FF7 Remake