Diorama.id - Moonton baru-baru ini memberikan sebuah patch note baru di Mobile Legends Advance server, dan bersamaan dengan itu beragam informasi baru muncul terkait dengan game MOBA Mobile tersebut.
Pada patch baru tersebut, diketahui beberapa sistem yang ada dalam game akan dirubah sedemikian rupa sehingga bisa menghadirkan sebuah gameplay baru yang lebih fresh, salah satunya adalah penambahan skill Regen menjadi 2 buah untuk memudahkan pemain ketika melakukan farming.
Baca Juga: Nana Mobile Legends Jadi Mage Seutuhnya, Tak Lagi Bisa Mensupport Pemain!
Moonton Tambahkan Skill Regen Menjadi 2 di Mobile Legends!

Regen kedepannya akan mendapatkan sebuah stack yang bisa digunakan untuk mempercepat heal di dalam game MOBA Mobile tersebut.
Regen health ini bisa digunakan secara langsung untuk mempercepat pemulihan health point. Untuk 1 regen memiliki cooldown sebesar 60 detik, dan total 120 detik untuk mendapatkan 2 stacknya.
Baca Juga: Pocket Pokemon, Game Pokemon Mobile Lainnya Rilis di Android!
Dengan kehadiran stack regen ini, Pemain pastinya bisa melakukan laning dan farming dengan mudah terutama di early game ketika di gank oleh musuh yang ingin membunuhmu.
Cara Mainkan Game Mobile Legends di PC:
- Download emulator berikut di website resminya
- Buka Google Play Store dan masukan akun google play yang terintegrasi dengan game Mobile Legendsmu
- Download Mobile legends di Ponsel Pintarmu
- Install
- Enjoy!
Tentang Mobile Legends
Artikel Terkait
Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Rabu, 15 Juni 2022!
Bocoran Skin Pertama Mobile Legends Season 25 untuk Hero Mage Assassins dengan Stun Lama!
Bocoran Starlight Mobile Legends Bulan July untuk Mage yang Akan Di rework!
Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Kamis, 16 Juni 2022!
Penjelasan Event Mobile Legends Terbaru yang Perbolehkanmu Dapatkan Skin Moscov Abyssal Gratis!
4 Alasan Masha di Banned di Mobile Legends Ranked Match!
Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Jumat, 17 Juni 2022!
Pemain Bisa Dapatkan Skin Khufra Mobile Legends ini Gratis!
Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Sabtu, 18 Juni 2022!
Nana Mobile Legends Jadi Mage Seutuhnya, Tak Lagi Bisa Mensupport Pemain!