Diorama.id - Dengan kehadiran dari OhMyV33nus dan Wise kedalam Blacklist Internasional membuat tim esport tersebut berhasil menjadi juara pada setengah musim awal MPL PH Season 10.
5 kemenangan dan 2 kekalahan berhasil direbut oleh tim eSport terkenal tersebut, dan disambut meriah oleh semua orang hingga manajemen dari Blacklist International yang memberikan sepatu Air Jordan kepada pemain-pemainnya.
Baca Juga: Mobile Legends: Setelah Revamp, Faramis Dapatkan Nerf Beruntun
Dilansir dari postingan akun sosial media Blacklist International, kita bisa melihat pemain yang bermain di turnamen esport tersebut berfoto bersama dengan tas berlambang Air Jordan.
Blacklist Internasional memang berhasil memenangkan paruh MPL PH Season 10, dengan koordinasi tim mereka yang sangat apik.
Baca Juga: Mobile Legends: Kena Nerf Lagi, Beatrix Mungkin Jadi Tak Berguna
Tidak mengherankan jika kedepannya tim dari Indonesia akan bertarung melawan mereka di M4 World Championship kelak.
Baca lagi artikel menarik lainnya di Diorama.id untuk mendapatkan informasi baru tentang game, tech, dan entertainment, kontak penulis untuk kerjasama jason@diorama.id
Artikel Terkait
30 Link Download Game PC Ringan Terbaik di Dunia 2022
Minecraft Goda Update Baru via Livestream
20 Kode Redeem Tower of Fantasy Terbaru - Jumat, 9 September 2022!
Kode Redeem Garena Free Fire Hari Ini - Jumat, 9 September 2022 - Diamond, Skin dan Masih banyak lagi!
Kode Redeem Genshin Impact Paling Baru - Jumat, 9 September 2022
Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Jumat, 9 September 2022!
Bandai Namco Umumkan Perilisan dari Little Nightmare Mobile untuk Android dan iOS!
Link Download OuterPlane CBT, Ceritakan Hero Isekai yang di Khianati Temannya!
Mobile Legends: Kena Nerf Lagi, Beatrix Mungkin Jadi Tak Berguna
Mobile Legends: Setelah Revamp, Faramis Dapatkan Nerf Beruntun